04:30:00, 18 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 271 View
Banyaknya kasus hukum yang menimpa aparatur negara yang disebabkan kesalahan dalam pengadaan barang dan jasa menjadi hal yang perlu diperhatikan. Keadaan itu juga merupakan peringatan agar pejabat pengadaan dan pejabat pembuat komitmen lebih mengutamakan E-katalog dari pada penunjukan langsung. Hal itulah yang disampaikan perwakilan LKPP Pusat, Tjipto Prasetyo Nugroho, dalam sosialisasi E-Katalog di Ballrom, Hotel Safin, Pati belum lama ini. Menurut Tjipto, sesuai Perpres nomor 4 tahun...
04:30:00, 19 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 482 View
Darah seniman sangat kental mengalir dalam tubuh sosok dalang Wiwin. Ibunya adalah sinden dan bapak serta kakeknya seorang dalang.Pendiri sanggar Kayun ini setiap harinya dibantu oleh sang istri yang juga kebetulan penari dan perias. Sebelum mendirikan sanggar seni di Kayen, sejak 2008 lalu, ia sudah mencicipi pengalaman menjadi dalang berbagai acara di luar negeri. Seperti Belanda, Belgia, Los Angeles-Amerika, hingga Taiwan. “Saya sudah kenyang menunjukkan kesenian Jawa di luar negeri...
04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 328 View
Pembangunan infrastruktur jalan di Kabupaten Pati jauh lebih baik jika dibandingkan dengan Kabupaten lainnya. Hal itu yang diungkapkan Anggota Komisi D DPRD Jawa Tengah (Jateng) Kartina Sukawati. Politisi yang akrab disapa Ina ini mengatakan, pihaknya sudah melakukan sejumlah pengamatan dengan terjun langsung ke lapangan. "Hal itu dikarena adanya pemerataan pembangunan yang sudah sesuai untuk kepentingan masyarakat. Kita harapkan wilayah lainnya di Jateng III mengikuti, terutama Blora dan...
04:30:00, 18 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 281 View
Pedagang kaki lima (PKL) yang berada di kawasan perkotaan dirazia Satpol PP Pati. Pasalnya, para PKL tersebut telah melanggar aturan dengan membuka lapak di atas trotoar, sehingga menggangu penguna jalan. “Kami melakukan razia terhadap PKL yang membandel. Karena kami sudah melakukan pembinaan sebelum dilakukan eksekusi pembongkaran,”ungkap Kepala Seksi Operasi dan Pengendalian Satpol PP Pati, Nurtopo. Para PKL yang lapaknya dibongkar kebanyakan tidak melakukan perlawanan, namun...
04:30:00, 15 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 352 View
Normalisasi saluran irigasi tambak Desa Kadilangu terganjal oleh minimnya dana. Disamping itu, normalisasi juga terganjang dengan sempitnya jalan tambak. Ketika saluran irigasi dikeruk, dihawatirkan jalan akan amblas. Disamping itu, untuk melakukan pembuatan infrastruktur tersebut juga membutuhkan dana yang tidak sedikit. Kepala Desa Kadilangu, Arif Heru Prasetya mengatakan, pihaknya mendapat sejumlah informasi terkait normalisasi. Seperti yang dilakukan pada saluran irigasi tambak Desa...
04:30:00, 14 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 330 View
Pembangunan pelabuhan Bajomulyo untuk sementara dihentikan. Sebab, pembangunan menunggu anggaran dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD). Kepala Pelabuhan Perikanan Bajomulyo Japar Lumban Gaol mengatakan, sebenarnya pembangunan tidak terhambat. Cuman pelaksanaannya ada penyesuaian dengan anggaran yang ada. “Satu contoh, TPI kan dibangun oleh pemerintah kabupaten (Pemkab) tetapi dana dari Pemkab sendiri kan terbatas. Jadi harus disesuaikan dengan anggaran dan bertahap,”...
04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 270 View
Setelah dapat mencairkan dana desa (DD), pemerintah Desa Karangawen, Kecamatan Tambakromo segera memperbaiki inftrastruktur yang rusak. Dibuktikan dengan adanya pembuatan gorong-gorong, talud dan makadam di lima belas titik. Lokasi pengerjaan tersebar di sembilan RT dan dua RW. Kepala Desa Karangawen Sulistiyono mengatakan, setiap satu RT mendapat perbaikan infrastruktur antara satu hingga dua titik. Menurutnya, pemerintah desa saat ini sedang mengebut pembuatan talud di Dukuh Meting.Talud ini...
04:30:00, 13 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 349 View
Usaha membatik di Kecamatan Kayen terus berkembang. Seperti usaha batik yang ditekuni di Desa Durensawit ini. Para pembatik diarahkan tentang sejarah kehidupan tokoh yang legendaris yakni Saridin atau Syekh Jangkung. Hal ini dibuktikan dengan corak batik yang didominasi gambar kelapa, lele, jambu, pohon asem, duren dan daun jati. Asih Subekti, pembatik asal Desa Durensawit, Kecamatan Kayen mengatakan, batik di desanya memiliki dua motif. Motif pertama ialah batik yang bergambar kelapa, jambu...
04:30:00, 12 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 263 View
Penyaluran pupuk bersubsidi dinilai sejumlah petani terlalu cepat. Padahal, sebagian besar petani belum memerlukannya. Saat, belum mengolah lahan pertanian untuk masa tanam kali ini. Dampak penyaluran pupuk bersubsidi terlalu dini berimbas kepada petani yang bermodal kecil. Modal yang pas-pasan membuat petani tidak mampu menimbun pupuk. Disisilain, jika tak melakukannya mereka tidak akan kebagian pupuk. Salah satu petani padi di RT04/RWII Desa Ngastorejo,Agus Sujarno mengatakan, penyaluran...
04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 489 View
Pernikahan yang dilakukan secara siri dengan alasan apapun dan sarana apapun sebenarnya tidak dibenarkan secara hukum. Bahkan, pelaku nikah siri bisa dikenakan tuntutan dan jika terbukti bisa dipidanakan. Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) Jaken Ali Mahmudi mengatakan, pernikahan siri atau tanpa diketahui oleh petugas KUA tidak dibenarkan dalam hukum Indonesia. “Walinya diganti dengan orang lain bukan dari KUA tetapi kalau yang lain tidak sah. Nikah siri biasanya hanya disaksikan segelintir...