04:30:00, 11 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 405 View
Meningkatnya jumlah desa yang mengajukan permohonan bantuan air bersih, mendorong Bupati untuk menggelar Rakor kekeringan bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Bagian Kesra, PDAM, DPU&PR, dan PMI Cabang Pati. “Sampai saat ini sudah ada sekitar 58 desa dari 7 kecamatan yang yang mengajukan permohonan air bersih. Jadi kami berinisiatif untuk menggelar Rakor guna mengantisipasi kemungkinan musim kemarau yang lebih panjang”, tutur Bupati Pati Haryanto usai memimpin...
04:30:00, 08 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 426 View
Panitia pengisian perangkat desa diharuskan bukan dari keluarga calon perangkat desa yang mendaftar. Sehingga dalam prosesi pencalonan nantinya tidak ada kecurangan dan hasilnya murni dari hasil tes seleksi yang dilakukan oleh panitia penyelenggara. Sekretaris Kecamatan (Sekcam) Batangan Yogo Wibowo mengatakan, kepanitian pengisian perangkat desa dibentuk oleh kepala desa. Sedangkan untuk panitianya yakni anggota badan permusyawaratan desa (BPD) dan kepala desa sebagai penanggung...
04:30:00, 07 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 731 View
Dua pelajar asal SMPN 3 Pati akan mewakili Indonesia berkompetisi di olimpiade internasional. Dalam waktu dekat, mereka akan terbang ke Amsterdam, Belanda mengikuti Internasional Junior Sains Olympiad (IJSO) atau ajang kompetisi ilmu pengetahuan tingkat Internasional. Kedua murid tersebut yakni Adellia Putri Rachmasari dan Rahardian Swastika Adyatama. Saat ini mereka duduk di bangku kelas IX SMPN 3 Pati. Kepala SMPN 3 Pati Winarto mengatakan, sebelumnya kedua siswa itu mampu mengharumkan nama...
04:30:00, 07 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 420 View
Sebanyak 250 ribu calon tenaga kerja indonesia (TKI) asal Pati, tertunda keberangkatannya. Pasalnya, calon TKI tersebut belum memenuhi sejumlah kelengkapan dokumen yang telah ditentukan oleh pemerintah. Sekretaris Utama BNP2TKI Harmono mengatakan, hingga Juli 2017 ini, ada sebanyak 250 calon TKI yang tertunda keberangkatannya. Bahkan diperkirakan, jumlah tersebut akan naik seiring dengan banyaknya warga Pati yang hendak bekerja di luar negeri. “Sekarang memang pemberangkatan calon...
04:30:00, 06 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 697 View
Ratusan siswa dan guru langsung ke luar kelas saat adzan shalat Dzuhur dikumandangkan. Mereka bergegas menuju masjid untuk shalat berjama'ah meski jam pelajaran belum usai. Kemudian, para siswa terlihat siap dengan memakai peci warna putih, sedangkan siswi bersiap dengan mukena dan sajadahnya. Hal itulah yang terlihat di SMK Telkom Terpadu ANK Marzuki, Dukuhseti, siang kemarin. Kepala Yayasan ANK Marzuki KH. Ahmad Thaha Ismail mengatakan, shalat berjamaan merupakan kegiatan wajib....
04:30:00, 06 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 521 View
Sampah yang menggunung di belakang Pasar Winong Kecamatan Winong, membuat para pedagang dan pembeli risih. Sampah yang menumpuk tidak segera diambil oleh petugas kebersihan. Padahal baunya sangat menyengat. Tresno Utomo, warga Desa Kebowan, Kecamatan Winong mengatakan, sampah yang menggunung di wilayah kios yang berada di belakang pasar mengganggu. Apalagi sampah yang kian hari mengalami pembusukan tidak segera diambil petugas. ”Intensitas pengambilan sampah sendiri tidak...
04:30:00, 04 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 510 View
Taman Hutan Kota Pati yang terletak bersebrangan dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) ini dijadikan ajang mesum oleh beberapa oknum pemuda. Mereka tak canggung memadu kasih meski di tempat umum saat siang hari. Dari pantauan yang dilakukan Humas Setda Pati sekitar pukul 14.00 kemarin, ada sejumlah oknum muda-mudi yang nampak bermesraan. Beberapa pasangan terlihat asyik berduaan. Mereka tak canggung memperlihatkan kemesaraan di fasilitas umum itu. Di taman yang...
04:30:00, 01 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 785 View
Banyaknya sekolah yang baru didirikan, disinyalir menjadi sebab menurunnya jumlah siswa di sejumlah SMK yang sudah lama berdiri. Bahkan, penurunan jumlah siswa mencapai lebih dari 50 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Hal itu dikatakan Kepala SMK PGRI Tayu, Lukito. Dikatakannya, di lingkungan sekolah yang dipimpinnya terdapat sedikitnya 10 SMK lain. Di antaranya SMK Al Rido dan SMK AKN Marzuki. "Di utara itu ada lagi SMK yang di Kembang, kemudian SMK Japa (Jamaah Pasrah),"...
04:30:00, 02 Sep 2017 | 7 Tahun Lalu, 405 View
Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTST) Kabupaten Pati akan meluncurkan program berbasis online. Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan laju pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pelaksana Tugas (Plt) DPMPTST Sudiyono mengatakan, program tersebut dinamai dengan sistem pelayanan terpadu (Smiyandu). Diharapkan, akan mempermudah pemilik usaha maupun investor di Kabupaten Pati dalam mengurus perizinan. Lebih lanjut,...
04:30:00, 31 Agu 2017 | 7 Tahun Lalu, 361 View
KOTA- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati menggelontorkan anggaran sebesar Rp 120 juta dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Dana tersebut selain digunakan untuk menggelar uji kelayakan calon sekretaris daerah (Sekda), juga untuk seleksi pemetaan kepala organisasi perangkat daerah (OPD). Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kabupaten Pati Jumani melalui Kabid Formasi dan Jabatan Muh Saiful Ikmal mengatakan, dana tersebut memang cukup besar lantaran...