19:32:08, 13 Jun 2024 | 5 Bulan Lalu, 162 View
Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, Kamis (13/6), menghadiri acara Launching Inovasi Simpati dan Penyerahan Keputusan Bupati Pati tentang Pensiun PNS Periode Juli-September Tahun 2024 di Pendopo Kabupaten Pati. Menurut Henggar, Simpati merupakan inovasi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Pati. "Bentuk inovasinya berupa sistem informasi kepegawaian yang ditujukan untuk mendukung digitalisasi manajemen Aparatur Sipil Negara...
19:28:44, 13 Jun 2024 | 5 Bulan Lalu, 163 View
Bertempat di Pendopo Kabupaten Pati, Penjabat Bupati Pati, Henggar Budi Anggoro, menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pensiun kepada 131 Aparatur Sipil Negara (ASN) yang memasuki masa purna tugas periode Juli-September 2024. Acara ini dihadiri oleh Plt Kepala BKPSDM Kabupaten Pati, Kepala Disdagperin, Ka Satpol PP, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pati dan para penerima SK pensiun. Dalam sambutannya, Pj Bupati mengucapkan selamat kepada para ASN yang memasuki masa pensiun. Ia mengapresiasi...
08:11:11, 05 Jun 2024 | 5 Bulan Lalu, 128 View
Pemerintah Kabupaten Pati dan Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah menggelar kegiatan penerangan hukum Program Pembinaan Masyarakat Taat Hukum (Binmatkum) pada Selasa (4/6/2024). Kegiatan yang dilaksanakan di Pendapa Kabupaten Pati ini ditargetkan bagi para pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pati. Seperti yang disampaikan Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, bahwa kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada Pejabat Pemerintah Kabupaten Pati melalui penerangan...
08:54:52, 21 Mei 2024 | 6 Bulan Lalu, 145 View
Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menerima Dana Alokasi Khusus untuk Sub Bidang KB Tahun Anggaran 2024 di Gedung Gradhika Bhakti Praja Kantor Gubernur Jawa Tengah, Senin (20/5). Bantuan DAK ini diserahkan oleh Asisten Pemerintah dan Kesejahteraan Rakyat Provinsi Jawa Tengah Ema Rachmawati dalam acara Rakerda Program (Pembangunan Keluarga, Kependudukan dan Program Keluarga Berencana) Bangga Kencana Tahun 2024. Hadir dalam acara tersebut Asisten Pemerintah...
08:53:35, 21 Mei 2024 | 6 Bulan Lalu, 176 View
Sekretaris Daerah Kabupaten Pati Jumani, Senin (20/5), menghadiri launching aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (Srikandi) di Pendopo Kabupaten Pati. Aplikasi Srikandi ini merupakan aplikasi yang diluncurkan oleh pemerintah sebagai aplikasi umum bidang kearsipan yang dapat mendukung pengelolaan arsip dan tata kelola pemerintahan berbasis elektronik, dengan target pengguna yaitu seluruh instansi pusat dan pemerintah daerah. Menurut Sekda Jumani,...
08:52:00, 21 Mei 2024 | 6 Bulan Lalu, 156 View
Pemerintah Kabupaten Pati laksanakan upacara peringatan ke-116 Hari Kebangkitan Nasional (harkitnas) tahun 2024. Harkitnas yang jatuh pada 20 Mei ini menjadi sebuah momentum bersejarah yang selalu mengingatkan kita pada semangat persatuan dan kebangkitan bangsa. Sekretaris Daerah Kabupaten Pati, Jumani yang bertindak sebagai inspektur upacara mengingatkan pentingnya memahami dan mengenang perjalanan panjang para pahlawan dalam membangun kesadaran kebangsaan, yang akhirnya...
11:57:22, 16 Mei 2024 | 6 Bulan Lalu, 147 View
Bertempat di Ruang Paringgitan Pendopo Kabupaten Pati, Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro didampingi Kepala BPKAD menyerahkan tanah hibah Pemkab kepada Polresta, TNI AL dan TNI AD. Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro mengatakan tanah hibah dari pemerintah Kabupaten Pati kepada Polresta dan TNI AD lokasinya berada di Tlogowungu, tepatnya di depan kantor kecamatan Tlogowungu yang saat ini digunakan sebagai kantor Polsekta dan kantor Koramil...
11:55:47, 16 Mei 2024 | 6 Bulan Lalu, 149 View
Penjabat Bupati Pati, Henggar Budi Anggoro, menghadiri wisuda angkatan pertama Sekolah Tinggi Teknik Pati (STTP) yang diselenggarakan di Gedung STTP Pati. Dalam sambutannya, Pj Bupati Henggar memberikan semangat kepada 32 wisudawan yang telah berhasil menyelesaikan tugas belajar di STTP. Pj Bupati Henggar menekankan pentingnya keberanian dalam meraih prestasi. "Sing penting wani. Karena keberanian ini adalah modal mutlak bagi penjenengan semua para wisudawan...
18:19:49, 07 Mar 2024 | 8 Bulan Lalu, 161 View
Hadiri Rapat Evaluasi TMMD Reguler Ke-119, Pj Bupati Berikan Apresiasi Tim Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) PJO TMMD Reguler Ke-119 Tahun Anggaran 2024 Kodim 0718/Pati menggelar rapat evaluasi di Desa Tanjungrejo, Kecamatan Margoyoso, Pati, Jawa Tengah, pada hari Kamis (7/3/2024). Rapat tersebut dihadiri oleh Pj Bupati Pati, Dandim 0718/Pati, Wakapolres Pati, serta para pejabat terkait lainnya. Dalam sambutannya, Dandim 0718/Pati, menyampaikan bahwa TMMD merupakan operasi bakti yang...
21:47:57, 06 Mar 2024 | 8 Bulan Lalu, 122 View
Pj Bupati Pati Hadiri Audiensi dengan Australia Indonesia Health Security Partnership Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menghadiri Audiensi dan Monitoring program Australia Indonesia Health Security Partnership (AIHSP) di Ruang Joyokusumo, Kabupaten Pati. Hadir pula dalam acara tersebut Kepala Bappeda, Kepala Dinkes, Kabag Tata Pemerintahan, dan para tamu undangan, (6/3). Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan laporan dari AIHSP terkait...