Kategori berita



04:33:12, 31 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 323 View

Setelah sebelumnya sukses mendongkrak usaha kecil UMKM Batik Bakaran, dengan mewajibkan Aparatur  ASN untuk mamakai seragam batik mina tani, kini Pemkab kembali punya gagasan baru. Bupati kini menyebar edaran untuk mengenakan sepatu dan ikat pinggang produk lokal. Kebijakan...




04:33:09, 28 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 336 View

Pemerintah Kabupaten Pati terus menekan angka putus sekolah bagi pelajar kurang mampu di Kabupaten Pati. Salah satunya, dengan menyerahkan beasiswa pelajar kurang mampu berprestasi. Di tahun ini, dana tersebut dialokasikan kepada siswa Siswa SD/MI kelas VI yang akan melanjutkan...




04:33:09, 27 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 345 View

20 finalis Mas dan Mbak Duta Wisata Pati 2018, hari ini (27/7) secara khusus mendapat wejangan dari Sekretaris Daerah Kabupaten Pati, Suharyono. Sebelum memasuki masa karantina selama tiga hari, 27- 29 para finalis ini bertemu dengan Sekda Pati terlebih dahulu. Menurut Sekda,...




04:33:07, 26 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 328 View

Suradi yang tiap harinya berprofesi sebagai petani, Kamis pagi (6/7) didatangi Bupati Pati Haryanto beserta Baznas Kabupaten Pati. Warga desa Dukuh Kalung Bayan RT 03 RW 01 Desa Dukuhmulyo Kecamatan Jakenan ini beberapa waktu lalu mendapat musibah. Kandang ternaknya terbakar...




04:33:07, 26 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 335 View

Bupati Pati Haryanto didampingi Sekda Pati dan Forkompimda Pati, Rabu malam (25/7) menerima ratusan atlet dan official turnamen tenis meja Pati Open 2018 di rumah dinas Sekda Pati. Bupati Pati Haryanto selaku ketua PTMSI Provinsi Jawa Tengah saat sambutannya mengajak para atlet...




04:33:07, 25 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 385 View

Bertempat di Aula Kecamatan Jakenan, Rabu (25/7), digelar acara serah terima jabatan sekaligus pisah sambut Camat Jakenan. Jabatan camat yang semula dipegang oleh Plt Teguh Widiyatmoko kini diisi oleh camat definitif, yakni Aglis Mulyana. Sebagai pejabat lama Teguh menyampaikan...




04:33:06, 25 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 300 View

Dalam rangka mendukung program Pati Menuju Smart City dan juga untuk meningkatkan pelayanan kesehatan di Kabupaten Pati maka kemarin Bupati meluncurkan program Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu (SPGDT) dan Jejaring Komunikasi Sahabat Siaga Gawat Darurat Untuk Anda...




04:33:06, 24 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 316 View

Ratusan pencari kerja, Selasa pagi (24/7), memadati Plaza Pragolo Kabupaten Pati guna mengikuti Job Market Fair 2018 yang diikuti oleh 30 perusahaan se-Indonesia. Anehnya, saat para pencari kerja ini mengikuti acara pembukaan Job Market Fair, mereka justru mendapatkan saran yang...




04:33:06, 22 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 240 View

Pemerintah Kabupaten Pati kian gencar mengajak masyarakat untuk beternak kambing seperti kambing jenis etawa. Pemkab berharap, masyarakat tidak hanya menjadikan ternak kambing etawa untuk usaha sampingan saja. Salah satunya dengan mengadakan Kontes Kambing Etawa tingkat regional...




04:33:06, 24 Jul 2018 | 6 Tahun Lalu, 289 View

Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Pati kemarin melakukan razia guna menindaklanjuti laporan masyarakat melalui aplikasi Android SIAPAK. Razia itu menyasar pada salah satu salon di Kota Pati yang diduga disalahgunakan untuk tempat prostitusi terselubung. Aplikasi SIAPAK...