04:37:16, 07 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 202 View
Wakil Bupati Pati Saiful Arifin mengatakan kunci memajukan sepak bola di Kabupaten Pati ini, yang paling utama adalah tidak instan masuk untuk bisa menang. Tuntutan pertandingan memang mengharapkan menang namun juga dibutuhkan pembinaan yang dimulai dengan pembibitan. Ia menjelaskan, dengan menyelenggarakan liga U-16 untuk usia 15-16 tahun dapat menjadi wadah pencarian bibit-bibit muda. Potensi muda inilah yang akan dipakai untuk tahun 2020 di Piala Suratin. Sedangkan liga U-22 untuk usia 17-22...
04:37:16, 07 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 205 View
Tak hanya untuk menyemarakkan HUT ke - 14 saja, Himpaudi pun bekerjasama dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pati untuk sosialisasi gemar makan ikan di Pendopo Kabupaten Pati. Dalam sambutannya Bupati mengapresiasi langkah Himpaudi Kabupaten Pati yang menggandeng DKP. "Semestinya itu anak - anak yang justru masih butuh banyak gizi. Namun di kesempatan ini, guru - guru yang mendapat sosialisasi agar dapat memberi contoh kepada anak - anaknya", ujar Bupati. "Selain itu, di...
04:37:15, 06 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 202 View
Hadir pula dalam kegiatan itu, Kapolres Pati, Dandim 0718/Pati, para pengasuh pondok, juga salah satu pejabat di Biro Kesra Setda Provinsi Jateng. "Sekarang ini, kita tinggal meneruskan. Sebab, yang berjuang dengan susah payah untuk pengembangan agama dan akhlak ialah para leluhur. Termasuk KH Sholeh Amin. Sesuai dengan namanya, insya Allah beliau akan selalu dido'akan oleh para santri yang sholeh", ujarnya. Ia pun berharap do'a dari masyarakat dapat membawa keberkahan tidak hanya bagi yang...
04:37:15, 06 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 177 View
Hal itu disampaikan Bupati saat menghadiri acara tasyakuran Hari Jadi ke - 71 Polisi Wanita RI Tahun 2019, yang bertempat di Mapolres Pati. "Adik - adik dari Papua tidak usah khawatir, sebab selama hidup di Kabupaten Pati, pasti akan dilindungi oleh Pak Kapolres maupun Pak Dandim," tegas Bupati. Dalam acara tasyakuran yang diawali dengan senam bersama tersebut, juga dihadiri oleh Kapolres, Dandim, anggota Persit, Bhayangkari, PKK serta pelajar dari SMA Negeri 1 Kayen. "Kita ini Indonesia dan...
04:37:15, 05 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 168 View
Kabid Keolahragaan Dinporapar Pati Kardi mengatakan meski Persipa U-17 sudah selesai mengarungi Piala Soeratin U-17 Jawa Tengah, segenap tim dan manajemen harus tetap bersyukur. "Alhamdulillah kita masih di rangking 3 di atas PSIR Rembang. Setidaknya bukan juru kunci," ujarnya. Sementara itu Manajer Persipa U-17 Jumani berharap para pemain tidak putus asa. Sedikit patah hati ketika kalah itu wajar. Tapi menang-kalah itu proses tergantung dengan ikhtiar bersama. "Persiapan kita kemarin memang...
04:37:14, 05 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 207 View
Wabup mengatakan bahwa di Desa Soneyan tersebut sedang marak dan berkembang budidaya buah jeruk. Untuk itu pihaknya melakukan diskusi bersama dengan para petani jeruk guna mengetahui uneg - uneg mereka. “Saya sangat apresiasi sekali, dan saya berharap di Pati semakin banyak hal - hal seperti ini. Sehingga, dari hal tersebut menghasilkan nilai ekonomi, kemudian kita dorong para petani ini agar berdaulat," imbuhnya. Selain itu Safin melihat bahwa potensi jeruk secara umum sudah baik. Hanya...
04:37:14, 05 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 194 View
Hal itu ia sampaikan usai memimpin Rapat Koordinasi Penilaian Kematangan Quickwins dalam Keikutsertaan Conference & Expo Gerakan Menuju 100 Smartcity di Ruang Rapat Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Pati, Kamis (5/9). Menurut Safin, masih banyak hal yang mesti dibenahi untuk mewujudkan Pati Smart City secara optimal. Terkait pembenahan ini, ia mengimbau segenap OPD untuk tidak terpaku pada budget. Sementara itu, Kabid e-Government Diskominfo Pati Luky Pratugas,...
04:37:14, 05 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 208 View
Kegiatan yang berlangsung di Ruang Rapat Diskominfo pada Kamis (5/9) itu dihadiri oleh Wakil Bupati Saiful Arifin dan Tim Pelaksana Quickwins Smartcity. Quickwins 2018 dalam smartcity sendiri meliputi Sim-ULP, Portal Pati Smartcity, Sigarda, Siapak, dan Goleh. Sedangkan Quick wins 2019 meliputi Gagego, E-layang, Gagenda, dan Tarjilu Okke. Wabup juga menyampaikan kepada tim pelaksana, agar pada rapat selanjutnya, diharapkan para kepala dinas dari masing-masing OPD...
04:37:13, 04 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 194 View
Hadir dalam acara Wakil Bupati Saiful Arifin, Kepala DPMPTSP, Direktur PT PNM serta Kelompok UMKM. Wakil Bupati Pati Saiful Arifin mengungkapkan, Pemkab berupaya menyalurkan pinjaman modal kepada para kelompok UMKM Kabupaten Pati agar tidak lagi mengalami kesulitan dalam mencari modal untuk memulai usaha. Saiful Arifin juga berharap nantinya kelompok UMKM ini dapat menikmati fasilitas tersebut dan dapat dimudahkan pengurusan izin memulai usaha agar dapat dimanfaatkan...
04:37:13, 04 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 185 View
Kepedulian terhadap warga yang kesulitan air pun ditunjukkan oleh Ikatan Keluarga Alumni Pendidikan Tinggi Kepamongprajaan (IKAPTK) Kabupaten Pati yang pada hari ini, Rabu (4/9), mengirimkan bantuan air bersih. "Rencananya akan kita kirimkan bantuan air bersih sebanyak 80 tanki yang akan dikirim ke daerah - daerah sulit air bersih", ujarnya saat ditemui usai pemberangkatan tanki di halaman Kantor BKPP. Ia pun berharap bantuan tersebut dapat sedikit membantu dan meringankan kesulitan masyarakat....