Kategori berita



04:48:27, 22 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 234 View

Penjabat (Pj) Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, Kamis (22/9), menyalurkan bantuan dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah kepada korban banjir bandang di Desa Bulumanis Kidul dan Tunjungrejo, Kecamatan Margoyoso.    Penyerahan bantuan dilakukan di lokasi bekas banjir,...




04:48:26, 21 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 262 View

Bertempat di Balai Desa Raci Kecamatan Batangan, Penjabat (Pj) Bupati Pati Henggar Budi Anggoro hadiri penandatanganan kerjasama pemanfaatan lahan milik Pemerintah Desa Raci, Rabu (21/09/2022).    Dalam nota kerjasama tersebut, berisi tentang pemanfaatan tanah kas Desa...




04:48:26, 21 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 275 View

Bertempat di Aula RSUD Soewondo Pati, Rabu (21/9), Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menghadiri pertemuan ilmiah World Federation Hemophilia (WFH).    Hadir pula dalam kesempatan tersebut, Kepala DKK, Direktur RSUD RAA Soewondo Pati dan para tamu undangan.   Pj...




04:48:25, 20 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 263 View

Bersepeda meninjau kesiapan penilaian Adipura, Pj Bupati Pati beserta kepala OPD memilih bersepeda guna memastikan dan mengecek kesiapan Kabupaten Pati dalam penilaian Adipura nanti. Ada beberapa point atau lokasi yang dicek kesiapannya seperti Pasar Puri dan TPA...




04:48:25, 20 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 249 View

Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, Selasa (20/9), menghadiri acara Rakor Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 di lantai 4 Hotel New Merdeka. Acara ini juga dihadiri oleh camat, kepala OPD, dan beberapa tamu undangan lainnya.    "Apa yang kita lakukan ini...




04:48:24, 19 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 272 View

Bertempat di halaman SMPN 3 Pati, Senin (19/9), Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro menghadiri upacara bendera. Turut hadir dalam kegiatan itu, kepala Disdikbud, Dishub, kepala dan para guru SMPN 3 Pati.   Henggar dalam amanatnya juga mengucapkan terima kasih karena dapat...




04:48:23, 18 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 228 View

Acara yang bertajuk Pati Tourism Street Fashion ini cukup menyita perhatian ribuan pasang mata. Bertempat di Alun-alun Pati, minggu (18/9) dan bertepatan dengan Car Free Day.    Tampak Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro bersama ibu Faiza Henggar, Forkopimda dan...




04:48:20, 15 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 253 View

Laju pertumbuhan ekonomi dari berbagai sektor khususnya di wilayah Kabupaten Pati mulai mengalami peningkatan. Hal itu diungkapkan Penjabat (Pj) Bupati Pati Henggar Budi Anggoro saat menghadiri peresmian kantor baru Bank INA Kantor Cabang Pembantu (KCP) Pati, Kamis...




04:48:17, 12 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 347 View

Ratusan pelajar di Sekolah Islam Al-Azhar Pati menyikat gigi secara serentak, Senin 12 September 2022. Kegiatan sikat gigi bersama ini digelar di lapangan SD Islam Al-Azhar 48 Pati.   Penjabat (Pj) Bupati Pati Henggar Budi Anggoro turut hadir dalam kegiatan yang...




04:48:17, 12 Sep 2022 | 3 Tahun Lalu, 253 View

Bertempat di Aula Kantor DPUTR, Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, hari ini (12/9), berkesempatan memberikan pengarahan kepada seluruh staf dan jajaran DPUTR.   Hadir pula dalam kesempatan tersebut Plt Kepala DPUTR Riyoso didampingi beberapa Kabid serta ratusan staf di...