Kategori berita



04:30:00, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 464 View

Memasuki deretan makam pahlawan di Tempat Makam Pahlawan (TMP) Giri Dharma, Puri, Pati, hanya ada satu makam tertancap bendera Nadhatul Ulama (NU) yang berdampingan dengan bendera merah putih. Makam tersebut membuat para pengunjung penasaran dan ingin mengetahui siapa sosok...




04:30:00, 11 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 302 View

  Tes asesmen (perkembangan sikologi anak) pada siswa perlu dilakukan sejak dini, terlebih lagi untuk anak yang memiliki kejiwaan khusus. Sepertihalnya yang dilakukan oleh SD N Tambakromo 03 yang selalu rutil melakukan tes tersebut. Gunan mengetahui perkembangan...




04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 339 View

Setelah dapat mencairkan dana desa (DD), pemerintah Desa Karangawen segera memperbaiki inftrastruktur yang rusak. Dibuktikan dengan adanya pembuatan gorong-gorong, talud dan makadam di lima belas titik. Lokasi pengerjaan tersebar di sembilan RT dan dua RW. Sulistiyono...




04:30:00, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 437 View

Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) masih menyisakan masalah bagi sejumlah desa. Sebab, aplikasi baru belum bisa dikuasai oleh operator, seperti yang terjadi di sejumlah desa di Kecamatan Tambakromo. Padahal, dengan adanya siskeudes diharapkan semua laporan desa bisa dikelola...




04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 419 View

Sejumlah petani bawang merah mengeluh akibat harga bawang merah anjlok hingga 100 persen. Sehingga para petani di Desa Sukoharjo Kecamatan Trangkil Kabupaten Pati, harus merugi hingga puluhan juta rupiah. Salah satu petani bawang merah Edy Subiono mengatakan, dalam panen tahun...




04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 603 View

Buah dari kegigihan Rusmani (44) dan Muryati (41), usaha pengolahan limbah garmen miliknya pun mulai bangkit kembali. Seiring berjalannya waktu, sekarang usaha mereka mampu menjangkau pasar hampir diseluruh Jawa Tengah. Bukan hanya itu, berbagai produk yang dihasilkan juga...




04:30:00, 12 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 833 View

Meski berbagai cobaan datang silih berganti, Rusmani (44) dan Muryati (41) tidak patah arang. Pasangan Suami Istri (Pasutri) warga Desa Kedungbulus RT 01 RW 01, Gembong ini terus berinovasi membuat produk baru. Saat ini, mereka mampu menyerap puluhan tenaga kerja. Usaha...




04:30:00, 13 Des 2017 | 7 Tahun Lalu, 367 View

Dawet wortel adalah minuman yang berbahan baku dari wortel yang sudah dihaluskan dan kemudian dicampur dengan tepung sagu. Meski kaya akan manfaat, dawet ini belum begitu dikenal oleh masyarakat. Disamping itu, pengrajin dawet sendiri sampai saat ini masih terkendala dengan...




04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 406 View

Kesibukan dan berbagai peran yang dilakoni saban hari bukan menjadi kendala bagi Siwi Agustina untuk terus berkarya. Kesetiaannya dalam kesenian membuatnya tetap konsisten mengungkapkan kisah-kisah perempuan lewat tulisan. Terutama naskah teater.  Setiap pagi hingga sore...




04:30:57, 17 Nov 2017 | 7 Tahun Lalu, 342 View

Bagi Akhilla Syafitri, mengikuti kegiatan Pramuka bukan hanya menjadi kegiatan rutin di sekolah. Kegiatan yang mengajarkan arti kebersamaan, kedisiplinan, dan tanggung jawab itu sudah menjadi kegemarannya sejak duduk di bangku Sekolah Dasar. Bahkan, siswi kelas IX, MTs Salafiyah...