Semua Berita


04:40:01, 20 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 264 View

Dalam kesempatan itu, pihaknya juga memberikan sosialisasi Peraturan Bupati (Perbup) Pati nomor 66 tahun 2020 yang merupakan perubahan dari Perbup nomor 49 tahun 2020 tentang Pedoman Menuju Tatanan Normal Baru pada Masa Pandemi Covid-19. “Tujuan kegiatan ini adalah penertiban warga yang tidak pakai masker. Sekaligus menyosialisasikan Perbup 66 yang antara lain mengatur bahwa selain ada sanksi kerja sosial yang berlaku dalam Perbup 49, kini di Perbup baru juga ada sanksi administrasi atau...

04:40:01, 18 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 274 View

Bupati ingin memastikan bahwa tempat wisata tersebut tidak akan menimbulkan klaster baru Covid-19. “Jangan sampai, saya memberikan izin malah menjadi klaster baru. sehingga kita pastikan semisal nanti diberi izin, tempat ini harus memenuhi protokol kesehatan”, tegas Bupati Haryanto. “Saat ini, kita sedang gencar-gencarnya menerapkan protokol kesehatan, termasuk penggunaan masker. Harapannya, meskipun nanti diberikan izin maka harus sesuai dengan peraturan yang ada. Jangan...

04:40:01, 17 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 230 View

Kegiatan ini juga dihadiri oleh Kepala Balai Besar POM Semarang beserta jajarannya, Kepala OPD terkait beserta tamu undangan, dan para pelaku industri kecil menengah. Kegiatan ini, lanjut Wabup, juga diharapkan dapat memberikan kebaikan bersama antara produsen dan konsumen “Produk IKM harus memberikan kontribusi untuk masyarakat. Dan konsumen pun mengharapkan produk-produk yang dihasilkan oleh IKM di Kabupaten Pati adalah produk yang baik dan sehat”, ujar Wakil Bupati. “Kami...

04:40:01, 17 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 247 View

Sementara itu, Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Mujito, hadir langsung bersama Sekretaris Jenderal (Sekjen) PPDI Sarjoko. Acara pelantikan dilaksanakan dengan protokol kesehatan. Jumlah undangan dibatasi dan seluruh peserta pengukuhan wajib menggunakan masker. “Organisasi PPDI agar bersatu padu dengan Kades, Camat, Pemerintah Daerah dalam rangka untuk memberikan kemudahan pelayanan masyarakat. Jadi, kita jangan menuntut haknya saja tetapi...

04:40:01, 17 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 209 View

Bupati dalam kesempatan itu, menyampaikan jawaban eksekutif  terkait masukan dari Fraksi PDI Perjuangan  mengenai pelayanan PT BPR Bank Daerah Pati (Perseroda). Kemudian Bupati juga memberikan tanggapan mengenai masukan dari Fraksi Demokrat terkait keluhan masyarakat tentang minimnya debit air yang dialirkan ke rumah warga dan jadwal penyaluran air dari Perumda Air Minum Tirta Bening. Berikutnya, Haryanto pun memberikan penjelasan pada Fraksi Persatuan Pembangunan terkait Raperda...

04:40:01, 16 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 240 View

Rapat tersebut turut dihadiri pula oleh Wakil Bupati Pati Saiful Arifin, Ketua Kadin Pati beserta jajarannya. Sedangkan Ketua Kadin Provinsi dan seluruh anggota UMKM mengikuti kegiatan ini secara virtual. “Tidak lepas dari peran pemerintah, kita harus mendukung UMKM yang ada dengan dana APBD yang sudah dianggarkan maupun juga usaha-usaha sendiri,” ungkapnya. Hal itu ditunjukkan dengan pembuatan masker yang dibagikan ke desa-desa dan kecamatan di seluruh Kabupaten Pati. Bupati yakin...

04:40:01, 16 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 219 View

Rapimkab yang dipimpin Wakil Bupati Pati Saiful Arifin (Safin) ini juga menghadirkan secara virtual Kukrit Suryo Wicaksono selaku Ketua Umum Kadin Jateng. Kemudian di akhir acara Bupati Haryanto juga menyempatkan hadir dalam acara tersebut. "Tetapi ada pula yang masih berjalan bahkan masih cenderung bagus adalah di sektor pangan. Pemerintah daerah sangat mensupport dan saya harap pengurus Kadin ini saling bersilaturrahmi kepada semua anggota", harap Wabup. Ia pun mengajak para anggota...

04:40:01, 16 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 227 View

Selain dihadiri oleh Bupati Pati Haryanto, juga hadir Ketua DPRD Pati Ali Badrudin, Sekda Suharyono, Forkopimda, Kepala Dinas Koperasi dan UMKM serta Camat Pati. Gerakan memakai masker ini didukung dengan adanya Peraturan Bupati nomor 66 tahun 2020 serta surat edaran tentang gerakan memakai masker di Kabupaten Pati. “Dengan adanya Perbup nomor 66 tahun 2020 itu untuk memaksimalkan warga agar seluruhnya menggunakan masker selama 14 hari dan nanti ditindaklanjuti dengan adanya budaya...

04:40:01, 16 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 229 View

"Tujuan sosialisasi ini adalah untuk memberikan arahan situasi terkini Kabupaten Pati selama Covid-19 dan dalam rangka penyerahan bantuan 10 ribu masker dari Bank Jateng Pati kepada para ASN Kabupaten Pati", jelas Haryanto. “Dan bukan berarti setelah 14 hari nanti kita berhenti menggunakan masker. Kalau penggunaan masker ini sudah dibudayakan, dengan sendirinya kita bisa hidup sesuai protokol kesehatan”, tutur Bupati. Menurut Bupati, perkembangan Covid-19 di Kabupaten Pati terus...

04:40:01, 15 Sep 2020 | 5 Tahun Lalu, 258 View

“Menurut saya, ini sudah cukup baik karena kalau penyertaan modalnya meningkat akan menjadikan perusahaan kuat dan juga kerjanya akan bisa maksimal," ungkap Bupati Haryanto. Rapat ini dipimpin langsung oleh ketua DPRD Pati. Bupati Pati, Wakil Bupati, para anggota dewan turut hadir di ruang paripurna DPRD. Sementara itu para Kepala OPD mengikuti rapat paripurna secara virtual di instansi masing-masing. “Kita sudah memiliki beberapa sumur yang dibuat untuk mesuplai bahan baku...